Mommy's World

My world about breastfeeding and parenting

Nice to meet you!

Owner @AuraBatik | Mompreneur - Vlogger - Blogger - Loves Cooking & WomenPreneurCommunity | Coffee Addict | caroline.adenan@gmail.com
Oline

What Read Next

Kenapa dan Kapan Seorang Ibu Butuh Me Time?



"Ih gimana sih, anaknya dititipin ke pembantu, ini malah enak-enakan ke bioskop sih?"
"Masa suruh mertua yang ngurusin anaknya sih, dia malah enak-enakan hangout arisan, ibu macam apa sih itu?"
"Ya ampun, sempet-sempetnya nonton, itu anaknya dititipin orangtua ya? Enak banget itu!"

Pernah denger komentar miring kek gitu gak sih? Dengernya ngajak gelut gak sih? 😀 Pasti pernah dong yaaa. Pengen rasanya napas sebentaaar aja, minimal entah sekedar ngelempengin kaki, atau mandi dengan kondisi pintu kamar mandi tertutup dan dengan leluasa, atau makan gak sisaan anak. Lha kok sisaan? Emang iya kan kenyataannya, biasanya mendahulukan kepentingan anak diatas kepentingan segalanya. Giliran kita bisa napas and melakukan hal apa yang kita suka sebentaaaaaar aja, dibilangnya kita enak-enakan tanpa mikirin anak?

Heloow, ibu juga manusia kalik! 😒

Contact Form

Name

Email *

Message *